Hutan mempunyai fungsi ekologi yang sangat penting, antara lain, hidro-orologi, penyimpan sumberdaya genetik, pengatur kesuburan tanah hutan dan iklim serta rosot (penyimpan, sink) karbon, Hutan juga berfungsi sebagai penyimpan keanekaragaman hayati. Ekspansi perkebunan kelapa sawit memiliki dampak-dampak besar bagi penduduk Indonesia Umumnya, khususnya Masyarakat Kalimantan Tengah.
Perluasan perkebunan kelapa sawit telah mengakibatkan
pemindahan lahan dan sumberdaya, perubahan luar biasa terhadap vegetasi dan
ekosistem setempat. Lingkungan menjadi bagian yang sangat rawan terjadi
perubahan kearah rusaknya lingkungan biofisik yang terdegredasi serta
bertambahnya lahan kritis. apabila dikelola secara tidak bijaksana. Aspek
lingkungan mempunyai dimensi yang sangat luas pengaruhnya terhadap kualitas
udara dan terjadinya bencana alam seperti kebakaran, tanah longsor, banjir dan
kemarau akibat adanya perubahan iklim global.
Itulah sekilas pembahasan pada artikel ini. bantu blog ini untuk tetap eksis dengan KLIK DISINI
No comments:
Post a Comment
Terima kasih telah berkunjung dan mohon komentar yang membangun namun santun...